Sabtu, 01 November 2014

Penjelasan & Jenis Jenis dari Memory Pembantu



MEMORI PEMBANTU (AUXILIARY MEMORY)
Memori pembantu (auxiliary memory) bersifat non-volatile, yaitu jika tidak ada listrik, maka isi memori tidak hilang dan tidak mempengaruhi langsung fungsi CPU. Yang termasuk memori ini adalah:
• Pita Magnetik

Merupakan suatu lajur plastik tipis, lebar 1/2 inci,yang dilapisi dengan perekaman magnetik.- Biasa terbagi menjadi 7/9 track searah panjang pita- Kerapatan rekaman (bpi) yaitu 800, 1600, dan 6250bpi.- Terdapat satu bit paritas untuk pendeteksian kesalahan.- Merupakan sistem SAM ( Sequential AccessMemory ) yaitu data ditulis sesuai urutan pemunculannya.


• Disk Magnetik

Merupakan sebuah lembaran datar (platter ) yang terdiri atas : sebuah disk drive, sebuah kendali disk (interface), dan satu atau lebih disk (platter ). Proses penulisan ke disk yaitu disk drive akan menimbulkan kemagnetan pada titik di atas permukaan disk yang secara langsung di bawah head.Proses pembacaan dan disk, head diatur agar dapat mendeteksi perubahan arah kernagnetan. Terbagi secara logikal dikenal sebagai organisasi disk yaitu:
a.       Track : Sejumlah lingkaran yang konsentris
b.      Sektor : Pembagian permukaan disk secara belahan yang mempunyal ukuran yang sama.
c.       Silinder : Dibentuk oleh track-track yang ber hubunganpada setiap permukaan.


• Floppy disk

Merupakan lembaran datar yang tipis dan fleksibel.- Hampir sama dengan harddisk, tetapi kapasitas penyimpanan lebih rendah.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar